Kursus mekanik montir motor balap

fj

Administrator
Staff member
Sebuah UMKM yang bergerak dibidang olah raga motor balap, Pusaka Racing adalah perintis sebagai bengkel motor balap (montir motor balap). Melalui Kiks private modifikasi yang membuka kursus mekanik motor balap bagi siapa saja yang ingin belajar menjadi montir motor balap. Usaha ini di pandegani oleh mas Agus Tri Pamungkas yang sudah puluhan tahun berkiprah di dunia otomotive motor balap dan aktif mengikuti event balap motor nasional

Pusaka racing adalah bengkel motor balap yang melayani :
  • Road race
  • Grass track
  • Drag bike
  • Modifikasi motor harian Oprek motor 4 tak dan 2 tak menjadi motor balap
  • Service perawatan harian bengkel sepeda motor biasa, matic, motor injeksi (injection)
Kursus mekanik motor balap
melatih para siswa menguasai teori dan praktek tentang merawat dan merekayasa mesin motor balap dan juga juga menyediakan special tools (peralatan khusus) untuk penunjang sebagai mekanik motor balap. Membentuk siswa menjadi mekanik motor balap profesional. Para siswa dan alumni kursus mekanik sepeda motor balap dari berbagai daerah, antara lain Medan, Jakarta, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Banjarmasin, Makasar, dll

Alamat kursus mekanik motor balap dan bengkel motor balap berada di satu tempat yaitu di
Jl. Ahmad Wahid no. 53, Pelem, Baturetno, Kecamatan Banguntapan,Daerah Istimewa Yogyakarta 55198
No telpon : 0813-3220-2029
(alamat baru bengkel Pusaka Racing)
 
Iya benar mas, setahu saya beliaunya mendalami dunia balap motor sejak remaja
 
Back
Top